
Yayasan Bukit Cahaya Indonesia
(Y A B I S A)
PROGRAM YABISA

Doa Bersama
Kegiatan di hari Jumat YABISA bersama anak yatim dan dhuafa doa bersama

Wakaf Al Quran
"Wakaf Al Qur'an adalah bentuk sedekah jariyah yang terbaik" Rasulullah SAW bersabda yang artinya: Jika manusia mati, terputuslah amalnya kecuali tiga: sedekah jariah, ilmu yang dimanfaatkan, atau anak salih yang mendoakannya.

Berbagi Kebutuhan Pokok
Kegiatan di hari Jumat YABISA on the road berkeliling untuk membagikan kebutuhan pokok kepada yang berhak menerimanya

Pendidikan Rumah Berkah
Dengan tujuan supaya anak yatim dan dhuafa mendapatkan pendidikan tambahan, menigisi waktu utnuk memperdalam ilmu agama dan umum.